Minggu, 01 Februari 2009

Fitur Keselamatan Toyota Hilux 2013

Fitur Keselamatan (Safety) Mobil Toyota New Hilux 2013Fitur Keselamatan (Safety) Mobil Toyota New Hilux 2010
Collapsible Steering Column
Fitur Keselamatan (Safety) Toyota New Hilux 2009
Dirancang untuk melipat saat terjadi benturan sehingga pengemudi terhindar dari cidera fatal.

Door Side Beam
Fitur Keselamatan (Safety) Toyota New Hilux 2009
Melindungi pengemudi dan penumpang dari benturan samping.

GOA Body
Fitur Keselamatan (Safety) Toyota New Hilux 2009
Dirancang untuk menyerap energi benturan saat terjadi tabrakan.

LSP & B (Load Sensing Proportioning & By Pass)
Fitur Keselamatan (Safety) Toyota New Hilux 2009
Menjadikan pengereman lebih optimal sesuai dengan berat beban yang dimuat.

Front Ventilated Disc Brake
Fitur Keselamatan (Safety) Toyota New Hilux 2009
Rem cakram berventilasi untuk pengereman yang optimum.

Seat Belt
Double Cabin : Seat Belt - 3 PERL x 2 and 2 PNR x 1
Single Cabin : Seat Belt - 3 PERL x 2

Harga Toyota HiluxInterior Toyota HiluxEksterior Toyota HiluxFitur Keselamatan Toyota HiluxSpesifikasi Toyota HiluxWarna Toyota HiluxFoto Gambar Toyota HiluxKredit Toyota HiluxBrosur Toyota HiluxAksesoris Toyota HiluxWarranty Toyota Baru

Tidak ada komentar:

Posting Komentar